Roy Suryo Bilang Ruhut sudah Sebulan tak Tampak di Cikeas
Sabtu, 1 Oktober 2016 17:29 WIB
Politisi Partai Demokrat Ruhut Sitompul (ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari)
Jakarta Antara Jateng - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Roy Suryo menyampikan bahwa salah satu kadernya Ruhut Sitompul tidak tampak di berbagai kegiatan partai maupun di kediaman Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di bilangan Cikeas, selama lebih dari sebulan.
"Dia tidak nampak lagi di Wisma Proklamasi maupun Cikeas. Secara de facto sudah tak nampak," kata Roy dihubungi ANTARA News di Jakarta, Sabtu.
Terkait sanksi yang pernah disampaikan Roy, karena Ruhut tak patuh keputusan Dewan Pimpinan Pusat Partai Demokrat, Roy menyampaikan hal tersebut sedang diproses Dewan Kehormatan Demokrat.
"Itu kan sudah di Dewan Kehormatan. Biarkan berjalan. Kami juga sudah lupa punya kader bernama Ruhut," ungkapnya.
Sementara itu, Roy menyampaikan bahwa SBY dalam hal ini akan mengikuti keputusan Dewan Kehormatan untuk putusan akhir.
"Pak SBY engga menganggap. Artinya, beliau taat azas apapun keputusannya. Beliau juga tidak akan mendahului. Jadi ya senyumin saja," pungkas Roy.
"Dia tidak nampak lagi di Wisma Proklamasi maupun Cikeas. Secara de facto sudah tak nampak," kata Roy dihubungi ANTARA News di Jakarta, Sabtu.
Terkait sanksi yang pernah disampaikan Roy, karena Ruhut tak patuh keputusan Dewan Pimpinan Pusat Partai Demokrat, Roy menyampaikan hal tersebut sedang diproses Dewan Kehormatan Demokrat.
"Itu kan sudah di Dewan Kehormatan. Biarkan berjalan. Kami juga sudah lupa punya kader bernama Ruhut," ungkapnya.
Sementara itu, Roy menyampaikan bahwa SBY dalam hal ini akan mengikuti keputusan Dewan Kehormatan untuk putusan akhir.
"Pak SBY engga menganggap. Artinya, beliau taat azas apapun keputusannya. Beliau juga tidak akan mendahului. Jadi ya senyumin saja," pungkas Roy.
Pewarta : Antaranews
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2024
Terkait
Adisatrya apresiasi kontribusi SIG dukung pembangunan infrastruktur di Indonesia
08 March 2023 12:15 WIB, 2023
Adisatrya apresiasi kontribusi PT Waskita Toll Road bangun infrastruktur jalan tol di Indonesia
08 March 2023 12:11 WIB, 2023
Indonesia bawa pulang medali perak dan perunggu dari tunggal putra SU5 Paralimpiade
04 September 2021 16:30 WIB, 2021
Terpopuler - Umum
Lihat Juga
Kak Seto Minta Dinsos Awasi Panti agar tidak Terjadi Tindak Kekerasan
31 January 2017 15:39 WIB, 2017
Ketinggian Air Bengawan Solo di Lamongan Siaga I , Daerah Hilir diminta Waspada
31 January 2017 11:31 WIB, 2017
Khofifah Bangga Lahir dari "Rahim" NU Dibesarkan dalam Tradisi Organisasi Islam
31 January 2017 11:22 WIB, 2017
Menlu: 24 Jenazah Korban Kapal sudah Ditemukan, Delapan Siap Dipulangkan
27 January 2017 18:48 WIB, 2017
Menlu Pastikan Endah Cakrawati menjadi Korban Pesawat Jatuh di Australia
27 January 2017 17:38 WIB, 2017