Dodge Journey Terbaru Hadir Pekan Depan
Sabtu, 2 Februari 2013 17:15 WIB
"Penyempurnaan Dodge Journey terbaru fokus pada detail exterior termasuk pengereman dan akurasi setir," kata Chief Marketing Officer PT Garansindo Inter Global, APM (Agen Pemegang Merk) Chrysler, Jeep dan Dodge Rieva Muchsin dalam siaran pers yang diterima ANTARA News pada Jumat (1/2).
Dodge Journey terbaru hadir dengan tiga pilihan model yaitu Dodge Journey SXT dengan head unit 4.3 inchi, Dodge Journey Luxury head unit 8.4 inchi dan Dodge Journey Platinum yang memiliki dua monitor, layar 8.4 inchi pada dashboard dan layar 9 inchi pada plafon tengah.
Dodge Journey di 2013 akan mengalami beberapa penyempurnaan exterior dan parts yang berhubungan dengan akurasi kemudi dan system pengereman. (adm)
Spesifikasi
Body Style : 7-seater, Crossover SUV-MPV
Mesin : 2.4L, WORLD Engine, 173 Horsepower
Penggerak : FWD
Transmisi : 5-Speed (incl Overdrive) AT
Konsumsi BBM (kota/tol) : N/A
0-100 km/jam : N/A
Garansi : 3 tahun/100.000 km
Fitur : Re-tune suspension, Re-Engineering U-Connect, GPS Navigasi-Factory
Installed (dengan peta Indonesia), Leather Seat, Interactive EVIC (Electronic Vehicle Information Centre), New Roofrail Design, New Steering Rack, New Rotor Brake.
Safety : ABS, EBD, ESC, Traction Control, 9-Airbag
Pewarta : -
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2024
Terkait
PLN Icon Plus SBU Regional JBT sambut rombongan EV Journey Jakarta-Mandalika
25 April 2024 17:19 WIB
Syahrini bercerita kehidupan pribadinya pada konser "Journey of Syahrini"
21 September 2018 8:35 WIB, 2018
Terpopuler - OTOMOTIF
Lihat Juga
Nissan Perkirakan Laba Operasional Turun Setelah Ada Skandal "Inspeksi"
09 November 2017 14:44 WIB, 2017
Inilah Mitsubishi Punya 11 Model Baru, Dikeluarkan Bertahap Sampai 2020
05 November 2017 8:48 WIB, 2017
Pertama Kali di Dunia, Ferrari Perkenalkan FXX-K Evo, yang Produksinya Terbatas
02 November 2017 12:10 WIB, 2017
Banyak Model Baru oleh Manufaktur Mobil, Permintaan LGCC jadi Menguat di Indonesia
02 November 2017 12:04 WIB, 2017
Mitsubishi Memperkenalkan Eclipse Cross sebagai Model Global Pertama
02 November 2017 10:12 WIB, 2017