BMW Tampilkan Konsep BMW X4
Kamis, 25 April 2013 10:24 WIB
Kepala Desain BMW Karim Habib ingin menggabungkan estetika coupé tradisional dengan model off road yang kokoh.
"Penampilan ini akan tercermin dalam semua model BMW X mendatang," katanya
Model itu memiliki panjang 4.648 mm, lebih pendek 227 mm dari X6, lebih luas 70 mm dan lebarnya 1915 mm. Ukuran wheelbase konsep X4 yaitu 2810 mm sama dengan X3. Model itu diproduksi di pabrik BMW Spartanburg, AS.
Mirip X6, konsep X4 memiliki empat kursi dengan kursi belakang dipisahkan konsol di tengah, demikian Auto Car, Rabu.
Seorang sumber BMW mengungkapkan line-up mesin X4 akan sama dengan model X3 generasi kedua yang akan hadir awal 2014.
Model X4 akan menggunakan mesin empat silinder turbocharged 2.0-liter yang menghasilkan 242 tenaga kuda, mesin bensin enam silinder 3.0 liter yang menghasilkan 302 tenaga kuda.
Pewarta : Antaranews
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2025
Terkait
BRI tampilkan perjalanan transformasi digital di Product Development Conference 2024
03 July 2024 10:33 WIB
KPI putuskan tayangan azan yang tampilkan Ganjar Pranowo bukan pelanggaran
14 September 2023 15:41 WIB, 2023
Desainer Denny Wirawan tampilkan batik Kudus lewat Sandyakata Smara
07 September 2023 9:15 WIB, 2023
Meriahkan Hari Pramuka di Temanggung, siswa SMP tampilkan tarian bangilun
14 August 2023 16:55 WIB, 2023
Terpopuler - OTOMOTIF
Lihat Juga
Nissan Perkirakan Laba Operasional Turun Setelah Ada Skandal "Inspeksi"
09 November 2017 14:44 WIB, 2017
Inilah Mitsubishi Punya 11 Model Baru, Dikeluarkan Bertahap Sampai 2020
05 November 2017 8:48 WIB, 2017
Pertama Kali di Dunia, Ferrari Perkenalkan FXX-K Evo, yang Produksinya Terbatas
02 November 2017 12:10 WIB, 2017
Banyak Model Baru oleh Manufaktur Mobil, Permintaan LGCC jadi Menguat di Indonesia
02 November 2017 12:04 WIB, 2017
Mitsubishi Memperkenalkan Eclipse Cross sebagai Model Global Pertama
02 November 2017 10:12 WIB, 2017