Makro

HKI dorong pemerintah kabupaten kota bangun kawasan industri

Himpunan Kawasan Industri (HKI) Indonesia mendorong pemerintah kabupaten kota membangun/menyiapkan kawasan industri sesuai dengan peruntukannya, sehingga semakin memperluas dan menyebarnya ...

Danamon donasikan solar panel ke Komunitas Pendidikan di Jateng

PT Bank Danamon Indonesia Tbk dalam rangka memperingati hari jadinya ke-68 tahun dan sejalan dengan komitmen Danamon dalam menjalankan inisiatif dan strategi berkelanjutan melalui program corporate ...

30 pengembang perumahan meriahkan "Jateng Omah Expo 2024"

Sekitar 30 pengembang perumahan meramaikan pameran perumahan "Jateng Omah Expo 2024" yang berlangsung di Mal Ciputra Semarang, mulai 24 Juli hingga 4 Agustus 2024. Sekretaris Daerah ...

Bank Mandiri catat penyaluran KUR tembus Rp19,33 triliun per Juni 2024

Bank Mandiri mencatat realisasi penyaluran KUR per akhir Juni 2024 telah mencapai Rp19,33 triliun kepada lebih dari 122 ribu debitur di seluruh Indonesia. Pencapaian tersebut sebesar 51,6 persen dari ...

PLN setor deviden Rp3,09 triliun dan pajak Rp52,57 triliun

Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) menerima Laporan Tahunan dan Laporan Keuangan PT PLN (Persero) Tahun Buku 2023 yang digelar di Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) pada Senin ...

Pertamina Patra Niaga JBT salurkan 8,7 juta KL Avtur selama penerbangan haji via AFT Adi Soemarmo

Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah melalui Aviation Fuel Terminal (AFT) Adi Soemarmo berhasil melayani kebutuhan Avtur, bahan bakar pesawat udara, selama masa penerbangan Haji 2024. ...

UNS ajak masyarakat gali potensi wisata Desa Tapak

Tim dosen dan mahasiswa Arsitektur Research Group Urban Rural Design and Conservation (URDC) Labo, Program Studi (Prodi) Arsitektur, Fakultas Teknik (FT) Universitas Sebelas Maret (UNS) mengajak ...

Sandiaga kunjungi ekowisata Sungai Mudal binaan PLN

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf) Sandiaga Uno mengunjungi ekowisata Sungai Mudal, Jatimulyo, Kulonprogo, pada Jumat (19/7) sore. Kunjungan ini sebagai rangkaian peresmian Desa Wisata ...

PT FKS Multi Agro dukung petani kedelai lokal

PT FKS Multi Agro Tbk terus mendukung petani kedelai lokal dengan melakukan penyerapan hasil panen. Pada 21 Juli 2024 telah dilakukan penyerapan 20 ton kedelai untuk kemudian didistribusikan kepada ...

Tingkatkan pelayanan, Bank Jateng Cabang Klaten bangun gedung baru

Bank Jateng Cabang Klaten menggelar acara peletakan batu pertama pembangunan gedung baru di Jalan Veteran Barenglor, Klaten pada hari Senin (22/7/2024). Gedung baru tersebut akan berdiri di ...