Kota Solo resmi ditetapkan menjadi tuan rumah ASEAN Para Games 2022, menggantikan Vietnam yang memutuskan mundur dan hanya akan menggelar SEA Games pada 12-23 Mei mendatang. Keputusan penetapan ...
Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali, Sabtu, menyatakan pemerintah bakal membangun training camp(TC) atletNational Paralympic Committee (NPC) Indonesia di Kawasan Bumi ...
Petenis peringkat 69 dunia dari Amerika Serikat, Amanda Anisimova, menyelamatkan dua match point untuk mengalahkan juara bertahan Naomi Osaka 4-6 6-3 7-6(10-5) pada putaran ketiga Australian Open, ...
Foto udara suasana Stadion Jatidiri Semarang di Karangrejo, Semarang, Jawa Tengah, Selasa (18/1/2022). Menurut Pemprov Jawa Tengah, renovasi stadion yang dilaksanakan sejak 2016 berkapasitas dari ...
Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari memastikan bahwa Badan Anti-Doping Dunia (WADA) akan segera mencabut sanksi Lembaga Anti-Doping Indonesia (LADI) pada awal Februari ...
Denmark tidak akan mengirimkan delegasi diplomatik ke Beijing Winter Olympics 2022 di China karena masalah hak asasi manusia di negara penyelenggara Olimpiade tersebut, kata Menteri Luar Negeri Jeppe ...
Indonesia terancam gagal menjadi tuan rumah Piala Davis Grup II untuk laga Indonesia vs Venezuela dikarenakan aturan karantina untuk perjalanan dari luar negeri yang dinilai Komite Piala Davis ...
Dewan penyantun KONI Kota Magelang memberikan bonus kepada atlet selam berprestasi Aulia Zahraini berupa uang pembinaan sebesar Rp5 juta yang disampaikan oleh Wali Kota Magelang Muchamad Nur ...
Pebasket sombong alias Denny Sumargo terus mencari lawan untuk dapat membuktikan dirinya sebagai pebasket terhebat di jagat raya. Kali ini, Denny menantang mantan atlet basket nasional Bona ...
Ketua Perkumpulan Bulu Tangkis (PB) Djarum Yoppy Rosimin menegaskan bahwa sesuai surat yang diterima dari PBSI, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti memang dipulangkan ke klub asalnya bersama semua ...