Makanan yang Bisa Tenangkan Perasaan Anda
Senin, 14 Juli 2014 16:00 WIB
Ilustrasi -- Makanan kaleng (ANTARA FOTO/Ampelsa)
Sebelum melaksanakan ujian, presentasi atau pertemuan penting, terkadang kita mengunyah sepotong biskuit untuk menenangkan.
Namun, kadang-kadang, "junk food" yang mengandung kadar gula tinggi itu tidak bisa membantu memperbaiki suasana hati Anda.
Ahli nutrisi dari Inggris, Sally Wisbey memberikan rekomendasi mengganti sejumlah makanan populer dengan makanan alternatif, seperti dilansir Female First.
1. Ganti makanan mengandung tepung putih halus seperti roti, pasta, nasi dan kentang
Sebaiknya, coba konsumsi dengan makanan yang mengandung tepung gandum dan ubi jalar, karena memberikan sistem pencernaan Anda lebih banyak serat. Juga dapat menjaga kebersihan sistem pencernaan Anda secara teratur. Di samping itu, makanan berbahan baku ini dapat menjaga suasana hati.
2. Ganti minuman berkafein seperti kopi, minuman bersoda, karena mungkin dapat membuat Anda lekas marah
Sebaiknya, coba konsumsi teh herbal seperti chamomile, karena teh ini merupakan minuman yang enak dan menenangkan. Teh hijau merupakan pengecualian sekalipun tidak mengandung kafein dan seharusnya mengandung lebih banyak anti-oksidan dibandingkan jenis teh lain karena proses pembuatannya.
3. Ubah diet berat karbohidrat
Sally menyarankan Anda untuk menambah kandungan protein dalam makanan Anda, seperti ikan, ayam, kalkun, daging atau telur. Protein bermanfaat untuk mempertahankan massa otot dan pertumbuhan tulang. Zat ini juga diperlukan untuk menghasilkan asam amino dan berperan memproduksi neurotransmitter di otak.
Namun, kadang-kadang, "junk food" yang mengandung kadar gula tinggi itu tidak bisa membantu memperbaiki suasana hati Anda.
Ahli nutrisi dari Inggris, Sally Wisbey memberikan rekomendasi mengganti sejumlah makanan populer dengan makanan alternatif, seperti dilansir Female First.
1. Ganti makanan mengandung tepung putih halus seperti roti, pasta, nasi dan kentang
Sebaiknya, coba konsumsi dengan makanan yang mengandung tepung gandum dan ubi jalar, karena memberikan sistem pencernaan Anda lebih banyak serat. Juga dapat menjaga kebersihan sistem pencernaan Anda secara teratur. Di samping itu, makanan berbahan baku ini dapat menjaga suasana hati.
2. Ganti minuman berkafein seperti kopi, minuman bersoda, karena mungkin dapat membuat Anda lekas marah
Sebaiknya, coba konsumsi teh herbal seperti chamomile, karena teh ini merupakan minuman yang enak dan menenangkan. Teh hijau merupakan pengecualian sekalipun tidak mengandung kafein dan seharusnya mengandung lebih banyak anti-oksidan dibandingkan jenis teh lain karena proses pembuatannya.
3. Ubah diet berat karbohidrat
Sally menyarankan Anda untuk menambah kandungan protein dalam makanan Anda, seperti ikan, ayam, kalkun, daging atau telur. Protein bermanfaat untuk mempertahankan massa otot dan pertumbuhan tulang. Zat ini juga diperlukan untuk menghasilkan asam amino dan berperan memproduksi neurotransmitter di otak.
Pewarta : Antaranews
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2025
Terkait
Inilah Monumen Pejuang yang Akan Dibangun Pemkot bersama Keluarga Besar Brimob
19 December 2024 19:44 WIB
Terpopuler - Kesehatan
Lihat Juga
Kemenkes Prioritaskan Kasus Kanker Payudara dan Serviks yang Banyak Diidap Perempuan
01 February 2017 14:42 WIB, 2017
Menkes: Konsumsi Buah Sayur Lokal Penting dalam Mewujudkan Gizi Seimbang
25 January 2017 15:32 WIB, 2017
Menko PMK Akui Layanan BPJS Kesehatan lebih Maju dibanding awal 2014
25 January 2017 12:32 WIB, 2017
Penelitian: Orang yang tinggal dekat Jalan Raya Berisiko Mengidap Demensia
05 January 2017 11:08 WIB, 2017
Presiden Minta Bayi yang masih dalam Kandungan Penting diberi Protein dan Gizi Cukup
05 December 2016 16:26 WIB, 2016