Samsung Dikabarkan Rancang S6 edge+ Bertema Ant-Man
Selasa, 27 Oktober 2015 9:09 WIB
Samsung Galaxy S6 edge versi Iron Man (www.phonearena.com)
Laman Digital Spy, Selasa, mewartakan bahwa kabar ini mencuat dari sejumlah sumber rantai pemasok Samsung di Tiongkok dalam beberapa waktu terakhir.
Meskipun hal itu belum dikonfirmasi oleh perusahaan asal Korea Selatan tersebut, namun ini bukan pertama kalinya Samsung meluncurkan ponsel bertema superhero.
Pada awal tahun ini, Samsung Galaxy S6 edge telah dihadirkan dalam versi Iron Man.
Smartphone tersebut tampil dengan skema warna merah dan emas serta sejumlah wallpaper Iron Man dan topeng yang terukir di belakang perangkat.
Penerjemah: Try Reza Essra
Meskipun hal itu belum dikonfirmasi oleh perusahaan asal Korea Selatan tersebut, namun ini bukan pertama kalinya Samsung meluncurkan ponsel bertema superhero.
Pada awal tahun ini, Samsung Galaxy S6 edge telah dihadirkan dalam versi Iron Man.
Smartphone tersebut tampil dengan skema warna merah dan emas serta sejumlah wallpaper Iron Man dan topeng yang terukir di belakang perangkat.
Penerjemah: Try Reza Essra
Pewarta : Antaranews
Editor : Mahmudah
Copyright © ANTARA 2025
Terkait
Cak Nun dikabarkan pendarahan otak, dirawat intensif di RS Sardjito Yogyakarta
06 July 2023 16:49 WIB, 2023
Man City dikabarkan capai kesepakatan personal dengan bek asal Kroasia Josko Gvardiol
25 June 2023 6:47 WIB, 2023
Mantan Bupati Batang Wihaji dikabarkan gandeng Kaesang maju Pilkada 2024
14 February 2023 15:21 WIB, 2023
Terpopuler - Gadget
Lihat Juga
vivo Y36 series resmi meluncur di pasar Indonesia dengan membawa desain "Dynamic Glass"
26 May 2023 8:52 WIB, 2023