Tim-tim Pemenang Sejak 1993 Copa Amerika
Senin, 27 Juni 2016 13:57 WIB
Logo Piala Amerika edisi Seabad 2016. (Wikimedia Commons)
Washington, Antara Jateng - Chile berhasil menjadi juara Piala Amerika 2016 setelah mengalahkan Argentina dengan skor 4-2 setelah melakukan adu pinalti di Stadion Metlife, New York, Minggu waktu setempat atau Senin pagi WIB.
Dengan kemenangan itu, Chile menjadi juara Piala Amerika untuk yang kedua kalinya setelah keberhasilan tahun lalu.
Namun negara paling banyak menjuarai Piala Amerika sejak 1916 adalah Uruguay, sebanyak 15 kali, kemudian Argentina 14 kali dan Brazil 8 kali.
Berikut daftar tim-tim pemenang kejuaraan sepak bola Piala Amerika sejak 1993 ketika kompetisi itu untuk pertama kalinya diikuti 12 negara dengan dua negara tim tamu dari luar Amerika Selatan sebagaimana dikutip dari Reuters:
Tuan rumah, Juara, Runner-up, Tahun
Ekuador, Argentina, Meksiko, 1993
Uruguay, Uruguay, Brazil, 1995
Bolivia, Brazil, Bolivia, 1997
Paraguay, Brazil, Uruguay, 1999
Kolombia, Kolombia, Meksiko, 2001
Peru, Brazil, Argentina, 2004
Venezuela, Brazil, Argentina, 2007
Argentina, Uruguay, Paraguay, 2011
Chile, Chile, Argentina, 2015
Amerika Serikat, Chile, Argentina, 2016
Jumlah gelar yang diraih tiap negara sejak 1916:
15 Uruguay
14 Argentina
8 Brazil
2 Paraguay, Peru, Chile
1 Kolombia, Bolivia
Dengan kemenangan itu, Chile menjadi juara Piala Amerika untuk yang kedua kalinya setelah keberhasilan tahun lalu.
Namun negara paling banyak menjuarai Piala Amerika sejak 1916 adalah Uruguay, sebanyak 15 kali, kemudian Argentina 14 kali dan Brazil 8 kali.
Berikut daftar tim-tim pemenang kejuaraan sepak bola Piala Amerika sejak 1993 ketika kompetisi itu untuk pertama kalinya diikuti 12 negara dengan dua negara tim tamu dari luar Amerika Selatan sebagaimana dikutip dari Reuters:
Tuan rumah, Juara, Runner-up, Tahun
Ekuador, Argentina, Meksiko, 1993
Uruguay, Uruguay, Brazil, 1995
Bolivia, Brazil, Bolivia, 1997
Paraguay, Brazil, Uruguay, 1999
Kolombia, Kolombia, Meksiko, 2001
Peru, Brazil, Argentina, 2004
Venezuela, Brazil, Argentina, 2007
Argentina, Uruguay, Paraguay, 2011
Chile, Chile, Argentina, 2015
Amerika Serikat, Chile, Argentina, 2016
Jumlah gelar yang diraih tiap negara sejak 1916:
15 Uruguay
14 Argentina
8 Brazil
2 Paraguay, Peru, Chile
1 Kolombia, Bolivia
Pewarta : Antaranews
Editor : Antarajateng
Copyright © ANTARA 2024
Terkait
Kontingen Kabupaten Cilacap Raih Juara Umum Porsadin VII Tingkat Provinsi
23 September 2024 17:02 WIB
Ini daftar pemenang hasil pengundian Tabungan Simpeda Periode ke-2 Tahun XXXVI-2024
25 April 2024 11:31 WIB