30.000 Duta Anies-Sandi siap Menangkan Pilkada
Sabtu, 8 Oktober 2016 13:24 WIB
Anies Baswedan - Sandiaga Uno (ANTARA)
Jakarta Antara Jateng - Sebanyak 30.000 Duta Ambasador Anies Baswedan- Sandiaga Uno disiapkan di seluruh RW dan 2.700 lebih Duta Ambasador di RT seluruh wilayah Jakarta untuk memenangkan Pilkada DKI Jakarta 2017.
"Kita siapkan bukan hanya jurkam, tapi Duta Besar Anies-Sandi yang siap menyuarakan demokrasi yang sejuk. Kampanye itu festival gagasan untuk Indonesia yang lebih maju," kata Sandiaga di Jakarta, Jumat.
Pasangan Anies-Sandi mengangkat Duta Ambasador dari semua kalangan, dari orang yang tidak pernah terdengar menjadi terdengar dan yang tidak pernah terlihat menjadi terlihat, katanya.
"Kami mendengarkan aspirasi warga yang dapat disuarakan lewat artis atau pekerja seni," kata Sandiaga.
Para artis itu juga bagian dari warga Jakarta dan menerima kepada mereka yang ingin bergabung," kata Sandiaga.
Pasangan Anis-Sandi adalah pasangan yang diusung oleh partai Gerindra dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS).
Pada Pikada DKI Jakarta ada tiga pasangan yakni Anies Baswedan-Sandiaga Uno, Agus Harimurty Yudhoyono-Sylviana Murni dan Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat.
"Kita siapkan bukan hanya jurkam, tapi Duta Besar Anies-Sandi yang siap menyuarakan demokrasi yang sejuk. Kampanye itu festival gagasan untuk Indonesia yang lebih maju," kata Sandiaga di Jakarta, Jumat.
Pasangan Anies-Sandi mengangkat Duta Ambasador dari semua kalangan, dari orang yang tidak pernah terdengar menjadi terdengar dan yang tidak pernah terlihat menjadi terlihat, katanya.
"Kami mendengarkan aspirasi warga yang dapat disuarakan lewat artis atau pekerja seni," kata Sandiaga.
Para artis itu juga bagian dari warga Jakarta dan menerima kepada mereka yang ingin bergabung," kata Sandiaga.
Pasangan Anis-Sandi adalah pasangan yang diusung oleh partai Gerindra dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS).
Pada Pikada DKI Jakarta ada tiga pasangan yakni Anies Baswedan-Sandiaga Uno, Agus Harimurty Yudhoyono-Sylviana Murni dan Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat.
Pewarta : Antaranews
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2024
Terkait
Terpopuler - Politik dan Hankam
Lihat Juga
Zulkifli Hasan Berharap Jakarta Kembali Tenang dan Damai Setelah Pilkada
02 February 2017 6:50 WIB, 2017
Agus: Saya hanya Sampaikan "Salam Hormat" ke Pak Maruf dan Pengurus PBNU
01 February 2017 19:04 WIB, 2017
" Presiden Jokowi Ingin Bertemu Saya, Tapi Dilarang Dua-Tiga di Sekeliling Beliau," Kata SBY
01 February 2017 18:35 WIB, 2017
Tim Anies-Sandi: Kegiatan PT MWS pada Masyarakat Tentang Reklamasi Pulau G Memaksakan Ambisi
01 February 2017 17:17 WIB, 2017
Setnov: NU Salalu Hadir sebagai Organisasi yang Suarakan Perdamaian dan Kesejukan
01 February 2017 16:41 WIB, 2017
Ahok Menyayangkan ada Pihak yang Mengadu Domba bahwa Dia Menghina Integritas PBNU
01 February 2017 16:12 WIB, 2017
Din: Tudingan Ahok Terhadap Maruf Bernada Sarkastik dan Sangat Menghina
01 February 2017 15:58 WIB, 2017
SBY perlu Klarifikasi Pernyataan Kuasa Hukum Ahok yang Mengkaitkan Fatwa MUI
01 February 2017 14:56 WIB, 2017