PSI siap Songsong Pemilu 2019, Pengurus Kalangan Muda
Selasa, 11 Oktober 2016 13:40 WIB
Dokumentasi Ketua Umum DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Grace Natalie (tengah), Ketua DPP PSI, Isyana Bagoes Oka (kiri), dan Sekretaris Jenderal PSI, Raja Juli Antoni (kanan), berfoto bersama usai konsolidasi dengan para kadernya di Makassar,
Jakarta Antara Jateng - Partai Soludaritas Indonesia siap menyongsong perhelatan pemilihan umum 2019 setelah dinyatakan lolos verifikasi Kementerian Hukum dan HAM.
Ketua PSI, Grace Natalie, dalam konferensi pers, di Jakarta, Selasa, kelolosan verifikasi di Kementerian Hukum dan HAM merupakan modal penting untuk mengikuti verifikasi oleh Komisi Pemilihan Umum tahun depan sebagai syarat untuk menjadi peserta pemilu.
Ia mengatakan, PSI memastikan sebagai partai baru yang akan membuka dirinya untuk kalangan muda dan menjadikan kendaraan bagi politisi-politisi yang baik. Hal ini penting untuk menggerus pandangan bahwa politik itu buruk.
"Partai ini partai baru, bukan daur ulang partai lama," kata bekas jurnalis dan pembawa acara di stasiun televisi swasta nasional itu.
PSI sendiri menurut dia, diisi kalangan muda usia. Para pengurusnya berusia di bawah 45 tahun. Selain itu mengakomodir kaum perempuan lebih dari tiga puluh persen.
PSI menurut dia dinyatakan lolos setelah mampu membuktikan syarat-syarat yang harus dipenuhi.
Di antaranya PSI mampu memiliki kepengurusan di 34 provinsi (100 persen), 418 dari 514 kabupaten/kota (81 persen) yang melampaui syarat 75 persen dan ada di 5.210 kecamatan (60 persen) di atas syarat 50 persen atau 3.146 kecamatan.
Natalie menyatakan ideologi PSI adalah kebijakan dan keragaman dengan mengusung cerita politik yang benar-benar baru untuk Indonesia.
Ketua PSI, Grace Natalie, dalam konferensi pers, di Jakarta, Selasa, kelolosan verifikasi di Kementerian Hukum dan HAM merupakan modal penting untuk mengikuti verifikasi oleh Komisi Pemilihan Umum tahun depan sebagai syarat untuk menjadi peserta pemilu.
Ia mengatakan, PSI memastikan sebagai partai baru yang akan membuka dirinya untuk kalangan muda dan menjadikan kendaraan bagi politisi-politisi yang baik. Hal ini penting untuk menggerus pandangan bahwa politik itu buruk.
"Partai ini partai baru, bukan daur ulang partai lama," kata bekas jurnalis dan pembawa acara di stasiun televisi swasta nasional itu.
PSI sendiri menurut dia, diisi kalangan muda usia. Para pengurusnya berusia di bawah 45 tahun. Selain itu mengakomodir kaum perempuan lebih dari tiga puluh persen.
PSI menurut dia dinyatakan lolos setelah mampu membuktikan syarat-syarat yang harus dipenuhi.
Di antaranya PSI mampu memiliki kepengurusan di 34 provinsi (100 persen), 418 dari 514 kabupaten/kota (81 persen) yang melampaui syarat 75 persen dan ada di 5.210 kecamatan (60 persen) di atas syarat 50 persen atau 3.146 kecamatan.
Natalie menyatakan ideologi PSI adalah kebijakan dan keragaman dengan mengusung cerita politik yang benar-benar baru untuk Indonesia.
Pewarta : Antaranews
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2024
Terkait
Akademisi Unsoed: Kampung Cibun siap menjadi ikon Kampung Cinta Budaya Nusantara Banyumas
29 October 2024 17:41 WIB
Terpopuler - Politik dan Hankam
Lihat Juga
Zulkifli Hasan Berharap Jakarta Kembali Tenang dan Damai Setelah Pilkada
02 February 2017 6:50 WIB, 2017
Agus: Saya hanya Sampaikan "Salam Hormat" ke Pak Maruf dan Pengurus PBNU
01 February 2017 19:04 WIB, 2017
" Presiden Jokowi Ingin Bertemu Saya, Tapi Dilarang Dua-Tiga di Sekeliling Beliau," Kata SBY
01 February 2017 18:35 WIB, 2017
Tim Anies-Sandi: Kegiatan PT MWS pada Masyarakat Tentang Reklamasi Pulau G Memaksakan Ambisi
01 February 2017 17:17 WIB, 2017
Setnov: NU Salalu Hadir sebagai Organisasi yang Suarakan Perdamaian dan Kesejukan
01 February 2017 16:41 WIB, 2017
Ahok Menyayangkan ada Pihak yang Mengadu Domba bahwa Dia Menghina Integritas PBNU
01 February 2017 16:12 WIB, 2017
Din: Tudingan Ahok Terhadap Maruf Bernada Sarkastik dan Sangat Menghina
01 February 2017 15:58 WIB, 2017
SBY perlu Klarifikasi Pernyataan Kuasa Hukum Ahok yang Mengkaitkan Fatwa MUI
01 February 2017 14:56 WIB, 2017