Keluarga Ikhlas Resepsi Tanpa Antasari Azhar
Jumat, 9 Maret 2012 13:11 WIB
"Keluarga sudah ikhlas bila bapak tidak hadir dalam resepsi nanti karena memang sudah ada aturannya, " kata Ida Laksmiwati, saat ditemui di kediaman sekaligus tempat akad nikah, di perumahan Les Belles, Serpong, Tangerang Selatan, Jumat.
Resepsi pernikahan antara Anindita Dianoctora Antasari Putri dengan Mochammad Adiyansah dilaksanakan pada hari Minggu (11/3) di Panti Prajurit Balai Sudirman, Jalan Dr Sahardjo No 268 Jakarta, pukul 19.00 WIB.
Ida mengaku ketidakhadiran Antasari Azhar membuat perasaan keluarga kecewa. "Kami harus taat pada aturan yang telah dibuat. Karena bapak sudah bisa hadir pada acara siraman dan akad nikah," katanya.
Pewarta : -
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2025
Terkait
"Kami Ikhlas Maafkan Zaskia, karena dia Wanita Serba Kekurangan" kata LSM
23 March 2016 16:24 WIB, 2016
Terpopuler - Umum
Lihat Juga
Kak Seto Minta Dinsos Awasi Panti agar tidak Terjadi Tindak Kekerasan
31 January 2017 15:39 WIB, 2017
Ketinggian Air Bengawan Solo di Lamongan Siaga I , Daerah Hilir diminta Waspada
31 January 2017 11:31 WIB, 2017
Khofifah Bangga Lahir dari "Rahim" NU Dibesarkan dalam Tradisi Organisasi Islam
31 January 2017 11:22 WIB, 2017
Menlu: 24 Jenazah Korban Kapal sudah Ditemukan, Delapan Siap Dipulangkan
27 January 2017 18:48 WIB, 2017
Menlu Pastikan Endah Cakrawati menjadi Korban Pesawat Jatuh di Australia
27 January 2017 17:38 WIB, 2017