BOLA

Stadion Manahan segera direnovasi untuk Piala Dunia U20

Pemerintah Kota Surakarta segera merenovasi Stadion Manahan untuk persiapan pelaksanaan Piala Dunia U-20 yang rencananya akan diselenggarakan ada pertengahan tahun ini. Kepala Dinas Pemuda dan ...

Tiga klub Liga Premier Inggris ini jadi incaran Qatar

Tiga klub lLiga Premier menjadi incaran Qatar yang tengah kelebihan uang sangat banyak sebagai bagian dari strategi investasi jangka panjang. Tidak tanggung-tanggung, tiga klub itu adalah Manchester ...

Hugo Lloris pensiun dari Tim Nasional Prancis

Kapten dan kiper tim nasional (timnas) Prancis, Hugo Lloris mengumumkan bahwa dia pensiun dari sepak bola internasional setelah 14 tahun membela negaranya pada Selasa. "Saya memutuskan ...

Liga 1 Indonesia, Bhayangkara FC permalukan PSIS di Semarang

Bhayangkara FC mempermalukan PSIS Semarang saat bermain di kandang di Stadion Jatidiri Semarang, pada Senin, dengan skor 0-1. Gol tunggal Bhayangkara dicetak Muhamad Kasim Botan pada menit 64 ...

Liga 1 Indonesia, Bhayangkara FC siap curi kemenangan di kandang PSIS

Bhayangkara FC siap mencuri kemenangan di kandang PSIS Semarang dalam lanjutan pertandingan Liga 1 Indonesia 2022/2023 yang akan digelar di Stadion Jatidiri Semarang, Senin (9/1), demikian sang ...

Hasil La Liga, Real Madrid gagal puncaki klasemen

Real Madrid harus menelan kekalahan 1-2 saat bertandang ke markas Villarreal dalam laga pekan ke-16 Liga Spanyol di Stadion De La Ceramjca pada Sabtu malam WIB (07/1). Yeremy Pino membawa ...

Pemkot Pekalongan janjikan bonus jika Persip tembus Liga 2

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menjanjikan bonus pada pemain maupun pengurus Persip apabila mereka sukses menembus Liga 2 PSSI setelah sebelumnya menempati peringkat pertama pada Liga 3 ...

Inilah susunan pemain Indonesia saat jamu Vietnam di GBK

Gelandang Marselino Ferdinan dan kiper Nadeo Arga Winata disiapkan oleh pelatih Shin Tae-yong sejak awal pertandingan pada pertandingan Timnas Indonesia di leg pertama semifinal Piala AFF 2022 ...

Gibran tutup total Stadion Manahan Solo hingga tiga bulan

Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, akan segera diperbaiki untuk persiapan sebagai salah satu arena yang diajukan bagi penyelenggaraan Piala Dunia U-20 2023 pada Mei-Juni mendatang. Wali Kota ...

Liga 1 Indonesia, PSIS lepas Frendi Saputra dan Rio Saputro

PSIS Semarang mengakhiri kontrak dengan dua pemain belakangnya, Frendi Saputra dan M.Rio Saputro, menjelang bergulirnya putaran kedua Liga 1 Indonesia 2022-23. CEO PSIS Semarang A.S.Sukawijaya ...