Liga Indonesia

Shin pastikan Elkan Baggott bisa main lawan Malaysia

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong memastikan bek tengah Elkan Baggott akan turun saat menghadapi Malaysia pada laga pamungkas Grup B Piala AFF 2020 di Stadion Nasional, Singapura, Minggu ...

Juara Liga 3 Jateng, Pemkab Pati usulkan anggaran Rp2 miliar untuk Persipa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati, mengusulkan anggaran pembinaan untuk tim Persatuan Sepak Bola Indonesia Pati (Persipa) tahun anggaran 2022 sebesar Rp2 miliar, menyusul keberhasilan tim tersebut ...

Stadion bertaraf internasional di Boyolali siap digunakan

Pemerintah Kabupaten Boyolali, Provinsi Jawa Tengah menyatakan Stadion Kebogiro, yang bertaraf internasional, yang terletak di Desa Paras, Kecamatan Cepogo, kini sudah siap digunakan untuk gelaran ...

Indonesia tahan imbang 0-0 lawan Vietnam

Tim Nasional Indonesia menahan imbang Vietnam tanpa gol pada pertandingan ketiga Grup B Piala AFF 2020 yang berlangsung di Stadion Bishan, Singapura, Rabu. Sejak laga dimulai, Vietnam langsung ...

Uji coba penonton Liga 2, Gibran berangkatkan 100 suporter Persis Solo ke Bogor

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka telah memberangkatkan 100 suporter Persis Solo sebagai uji coba perdana penonton pertandingan sepak bola babak 8 besar Liga 2 Indonesia di Stadion Pakansari ...

PSSI sayangkan kebijakan pemerintah Singapura wajibkan Elkan Baggott karantina

PSSI menyayangkan kebijakan pemerintah Singapura yang mewajibkan bek tengah tim nasional Indonesia Elkan Baggott untuk menjalani karantina selama lima hari sejak 13 Desember karena satu pesawat ...

Madura United bermain imbang 2-2 lawan Borneo FC

Madura United bermain imbang 2-2 melawan Borneo FC dalam pertandingan lanjutan Liga 1 Indonesia musim 2021/2022 yang digelar di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Selasa malam. Pertandingan ...

Tiga pemain baru perkuat Persis Solo hadapi babak 8 besar Liga 2

Tiga pemain baru bergabung untuk memperkuat Persis Solo menghadapi pertandingan babak 8 besar Liga 2 Indonesia musim 2021 yang akan berlangsung di Stadion Pakansari Cibinong Bogor. "Tiga ...

PSIS akhiri kontrak Brian Ferreira

PSIS Semarang mengakhiri kontrak dengan salah satu pemain asingnya, Brian Ferreira, pada paruh musim kompetisi BRI Liga 1 Indonesia 2021. CEO PSIS Semarang A.S. Sukawijaya dalam siaran pers di ...

Madura siap antisipasi kecepatan pemain Borneo

Pelatih Madura United FC Fabio Araujo Lefundes menyatakan siap mengantisipasi kecepatan pemainBorneo FC dalam pertandingan lanjutan BRI Liga 1 Indonesia musim 2021/2022 yang akan digelar di ...