Komisi Pemilihan Umum Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menyatakan bahwa tingkat partisipasi masyarakat di Pemilihan Kepala Daerah 2024 mencapai 76 persen dari jumlah daftar pemilih tetap sebanyak ...
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kudus mengatakan bahwa penetapan pasangan calon (paslon) terpilih pada PemilihanBupati dan Wakil Bupati Kudus 2024 menunggu arahan dan petunjuk dari KPU RI ...
PDIP berkirim surat kepada sejumlah fraksi yang masuk dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) untuk menuntaskan pembentukan alat kelengkapan (alkap) dewan. Anggota DPRD Fraksi PDIP Suharsono di ...
Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memberikan kelonggaran bagi DPRD dan Pemerintah Kota Surakarta untuk menyelesaikan rancangan anggaran pendapatan dan belanja daerah (RAPBD) Solo ...
Anggota Komisi VIII DPR RI Maman Imanulhaq dalam keterangannya di Jakarta, Rabu, meminta Kementerian Agama (Kemenag) melakukan sertifikasi juru dakwah (pendakwah) guna memastikan para pendakwah ...
Nadia Muna berhasil mengungguli para paslon lain dalam kontestasi Pilkada Kabupaten Temanggung 2024. Dalam Rapat Pleno Terbuka ...
Pasangan Sam'ani Intakoris dan Bellinda Putri Sabrina Birton dipastikan memimpin Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menyusul hasil rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara ...
Bupati Rembang diminta mengindahkan Peraturan Kementerian Dalam Negeri agar tidak melakukan rotasi ataupun mutasi jabatan, kata Wakil ketua DPRD Rembang Gunasih. "Jika benar informasi adanya ...
Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, mengumumkan hasil penghitungan perolehan suara pada Pilkada Serentak 2024 untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah serta ...
Sekretaris Daerah Kota Magelang Hamzah Kholifi menilai masyarakat setempat bersikap dewasa dalam politik ditunjukkan dengan menerima hasil Pilkada 2024. "Pelaksanaan Pilkada 27 November 2024 ...