Mantan Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo mengharapkan seluruh sukarelawan pendukung pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jateng, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi (Andika-Hendi) untuk ...
Organisasi Angkutan Darat (Organda) Khusus Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Jawa Tengah, mengimbau kalangan anggotanya untuk menaati aturan dalam mengangkut barang agar tidak melebihi kapasitas truk ...
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Batang, Jawa Tengah, memberikan apresiasi kepada PT Bhimasena Power Indonesia selaku pemilik Pembangkit Listrik Tenaga Uap Batang atas kepatuhan dalam menyampaikan ...
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di sebagian besar wilayah di Indonesia berpotensi diguyur hujan pada Jumat. "Di wilayah Jawa, Jakarta, Serang, dan ...
Tim pemenangan pasangan calon wali kota dan wakil wali kota Semarang Yoyok Sukawi-Joko Santoso menyebutkan bahwa dukungan dari berbagai pihak terus mengalir menjelang pelaksanaan pemilihan kepala ...
Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) Jawa Tengah mengkhawatirkan Rancangan Peraturan Menteri Kesehatan (RPMK) soal kemasan polos rokok akan menekan industri tembakau. "Sehubungan ...
Universitas Surakarta (Unsa) berkomitmen menyiapkan sumber daya manusia (SDM) berdaya saing tinggi serta mampu mengembangkan kreativitas. "Kami juga berkomitmen menyiapkan lulusan yang mampu ...
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, memberikan sertifikat terhadap tiga pemantau Pilkada 2024 karena memenuhi syarat sebagai pemantau untuk mendukung pelaksanaan pemilihan ...
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Semarang mewaspadai sejumlah daerah rawan bencana menjelang penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. "Kewaspadaan bencana pada ...
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Surakarta melindungi pekerja tol Solo-Jogja seiring jalan bebas hambatan itu memasuki masa pemeliharaan. "Pentingnya perlindungan ...