Desakan Perombakan Kabinet kembali Muncul
Dokumentasi Menteri ESDM, Sudirman Said, saat rapat kerja dengan Komisi VII DPR di kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Selasa (12/4/2016). Rapat kerja membahas perkembangan Blok Masela, Blok Mahakam, perkembangan harga BBM hingga mendengarkan penjela
Institusi itu mendesak perombakan kabinet karena ada menteri yang dinilai kurang sejalan dengan kebijakan Presiden Joko Widodo.
Dia tidak secara eksplisit menyebut menteri-menteri yang dia nilai harus digusur dari Kabiten Kerja. Menurut Pattiasina, semestinya kebijakan yang sudah diputuskan Jokowi dilaksanakan dan diimplementasikan menteri terkait, bukan diulur-ulur dan seolah punya agenda lain.
"Menko dan jajaran menteri di bawahnya harus selaras. Jangan seolah bertentangan. Cari menteri yang benar-benar sejalan dengan Presiden Jokowi," katanya.
Dia mengatakan, di tingkat bawah --terkhusus masyarakat Maluku-- terasa ada kebijakan yang kurang sejalan antara keinginan Jokowi dengan menterinya. Bahkan untuk suatu kebijakan yang sudah diputuskan.
Di tingkat elit pemerintah kemudian melalui jaringannya di daerah mencoba membuat pernyataan yang mengadu-domba masyarakat. "Dibilang Blok Masela diperebutkan dua kabupaten. Ini sepertinya masyarakat Maluku mau diacak-acak, mau diadu domba lagi," katanya.
Pewarta : Antaranews
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2024
Terkait
Legislator: Menparekraf diminta bantu pelaku wisata terdampak pandemi
22 December 2020 20:28 WIB, 2020
Popong harap tidak ada Nada Sinis Menyalahkan Presiden Perombakan Kabinet
28 July 2016 17:19 WIB, 2016
Terpopuler - Politik dan Hankam
Lihat Juga
Zulkifli Hasan Berharap Jakarta Kembali Tenang dan Damai Setelah Pilkada
02 February 2017 6:50 WIB, 2017
Agus: Saya hanya Sampaikan "Salam Hormat" ke Pak Maruf dan Pengurus PBNU
01 February 2017 19:04 WIB, 2017
" Presiden Jokowi Ingin Bertemu Saya, Tapi Dilarang Dua-Tiga di Sekeliling Beliau," Kata SBY
01 February 2017 18:35 WIB, 2017
Tim Anies-Sandi: Kegiatan PT MWS pada Masyarakat Tentang Reklamasi Pulau G Memaksakan Ambisi
01 February 2017 17:17 WIB, 2017
Setnov: NU Salalu Hadir sebagai Organisasi yang Suarakan Perdamaian dan Kesejukan
01 February 2017 16:41 WIB, 2017
Ahok Menyayangkan ada Pihak yang Mengadu Domba bahwa Dia Menghina Integritas PBNU
01 February 2017 16:12 WIB, 2017
Din: Tudingan Ahok Terhadap Maruf Bernada Sarkastik dan Sangat Menghina
01 February 2017 15:58 WIB, 2017
SBY perlu Klarifikasi Pernyataan Kuasa Hukum Ahok yang Mengkaitkan Fatwa MUI
01 February 2017 14:56 WIB, 2017