BOLA

SDUT Jepara cetak hatrik juara sepak bola U-12 putri 2024

Tim sepak bola putri dari SD Unggulan Terpadu Bumi Kartini Jepara, Jawa Tengah, mencetak hatrik setelah tiga tahun berturut-turut menjadi juara turnamen sepak bola putri U-12 2024 yang diikuti 116 SD ...

Arsenal taklukkan Leicester City 4-2

Dua gol larut yang terjadi ketika waktu tambahan babak kedua mengantarkan Arsenal menaklukkan Leicester City dengan skor 4-2 pada pekan ke-6 Liga Inggris di Stadion Emirates, London, Sabtu. Pada ...

Persipa Pati menang perdana saat jamu PSIM Yogyakarta

Persipa Pati akhirnya bisa memetik kemenangan perdana mereka saat menjamu PSIM Yogyakarta dengan skor meyakinkan 3-1 pada pertandingan Liga 2 di Stadion Joyokusumo Pati, Jawa Tengah, Kamis, setelah ...

Pencapaian Barcelona dengan 6.500 gol di La Liga

Kemenangan 1-0 atas Getafe, Kamis dini hari, membuat jumlah gol Barcelona di Liga Spanyol La Liga mencapai 6.500 gol dan total itu digapai lebih cepat dari sang rival, Real Madrid. "Sebanyak ...

Aria Bima sosialisasikan ekonomi berbasis Pancasila kepada UMKM

Anggota DPR RI Aria Bima menyosialisasikan ekonomi berbasis Pancasila kepada pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Solo, Jawa Tengah. "Keadilan sosial bagi seluruh rakyat ...

Persis Solo siapkan strategi untuk kalahkan Persik Kediri

Tim tuan rumah Persis telah mempersiapkan strategi untuk bisa mengalahkan tamunya Persik Kediri dalam pertandingan sepak bola kompetisi BRI Liga 1 2024/2025 pekan keenam di Stadion Manahan Solo, Jawa ...

Hasil dan klasemen Liga Inggris

Hasil Liga Premier Inggris pada Sabtu (21/9/2024): West Ham 0-3 Chelsea Aston Villa 3-1 Wolves Fulham 3-1 Newcastle United Leicester City 1-1 Everton Liverpool 3-0 Bournemouth Southampton 1-1 ...

Persijap vs Persiku, Polres terjunkan 170 personel jaga perbatasan

Kepolisian Resor Jepara, Jawa Tengah, menerjunkan 170 personel Bersama tim gabungan untuk berjaga di perbatasan antara Jepara dengan Kabupaten Kudus, untuk menghalau suporter dari Jepara agar tidak ...

Persis Solo taklukkan Madura United 4-0

Tuan rumah Persis berhasil menaklukkan tamunya Madura United dengan skor 4-0 pada pertandingan pekan keempat kompetisi sepak bola BRI Liga 1 2024/2025 di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Jumat ...

PSS Sleman tahan imbang Borneo FC di Stadion Manahan

Kesebelasan PSS Sleman menahan imbang Borneo FC dengan skor 1-1 pada kompetisi BRI Liga I 2024/2025 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Kamis. Pelatih PSS Sleman Wagner Lopes mengatakan ...