EKONOMI

SP PGN: Pekerja siap dukung pemanfaatan gas bumi nasional

Serikat Pekerja (SP) PGN dalam Rakernas 2024 menggelar Forum Diskusi Terarah (FDT) yang bertujuan untuk untuk memperkuat sinergi antara pekerja dan manajemen dalam menjaga peran dan kontribusi PGN ...

Gelar "Tax Gathering", DJP Jateng beri penghargaan wajib pajak

Kantor Wilayah (Kanwil) DJP Jawa Tengah I menggelar Tax Gathering di Padma Hotel Semarang (Senin, 28/10) ). Kegiatan tersebut untuk memberi apresiasi kepada wajib pajak sekaligus dalam rangka ...

HLN dan Sumpah Pemuda, PLN wujudkan green campus di Sekolah Vokasi UGM

PT PLN (Persero) berikan bantuan Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) untuk wujudkan Green Campus di Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada (UGM). Bantuan ini berupa sarana dan prasarana belajar ...

Generasi Muda PLN Jateng DIY raih juara inovasi

Menyambut Hari Sumpah Pemuda 2024, inovator muda PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Tengah dan D.I.Yogyakarta kembali menorehkan prestasi sebagai juara satu bidang Distribusi pada Seleksi ...

Konvoi motor listrik rayakan HLN dan Sumpah Pemuda

Lebih dari 230 riders dan 150 motor listrik memadati jalanan Kota Semarang dalam perayaan Ulang Tahun ke-2 Komunitas Motor Listrik Semarang (Komlis). Acara ini digelar untuk menyambut momentum Hari ...

HLN ke-79, Dirut PLN tegaskan komitmen sebagai fondasi pembangunan nasional

Tepat 27 Oktober diperingati sebagai Hari Listrik Nasional (HLN) ke-79. Selama 79 tahun juga PT PLN (Persero) telah menerangi masyarakat seantero Indonesia. Dengan mengusung tema Energi Baru untuk ...

Hasil survei: pandangan politik pengaruhi pembelian merek

Hasil survei yang dilakukan Edelman, perusahaan komunikasi global pada April 2024 menunjukkan bagaimana tingkat kepercayaan publik dan pandangan politik membentuk perilaku konsumen dan mempengaruhi ...

KTH Sukobubuk Rejo Pati ekspor jengkol dan petai ke Jepang

Kelompok Perhutanan Sosial (KPS) KTH Sukobubuk Rejo, Pati, Jawa Tengah, mengekspor komoditas hasil wanatani atau agroforestri seberat 9 ton ke Jepang dengan nilai Rp989 juta. Menteri Kehutanan ...

Himperra Jateng siap sambut program tiga juta rumah

Himpunan Pengembang Permukiman dan Perumahan Rakyat (Himperra) Jawa Tengah siap menyambut program pembangunan tiga juta rumah yang digulirkan Presiden RI Prabowo Subianto. "Jadi dengan tahun ...

Harga emas Antam Selasa naik Rp8.000

Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Selasa mengalami kenaikan sebesar Rp8.000, sehingga harga emas per gram kini menjadi Rp1.535.000. Adapun harga jual kembali (buyback) emas ...