Pemerintah Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, melalui Dinas Perumahan dan Permukiman (Dinrumkim) setempat segera membangun 1.209 tangki septik (septic tank) untuk warga di 24 desa pada ...
Dinas Kesehatan Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, mencatat sudah ada sekitar 261 kasus Tuberkulosis (TBC) baru maupun pasien kambuh yang ditemukan sepanjang Januari-Februari 2024. "Temuan kasus ...
Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menggiatkan gerakan lingkungan bersih pada masyarakat sebagai upaya mencegah penyebaran demam berdarah dengue di daerah itu. Kepala Dinkes Kota Pekalongan ...
Ahli mikrobiologi klinik dari Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto Nia Krisniawati mengatakan masyarakat harus diberi pemahaman mengenai konsep penyakit X yang beberapa waktu terakhir ...
Wakil Wali Kota Surakarta Teguh Prakosamengatakan bahwa penanganan kasus stunting dimulai dari keluarga yang menjadi lingkungan terdekat anak. "Kalau bicara stunting mulai dari ...
Dr.Telogo Wismo Agung Durmanto terpilih sebagai Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) wilayah Jawa Tengah untuk periode 2024-2027. Ketua Presidium Sidang Musyawarah wilayah IDI Jawa Tengah Husein ...
Pusat Kegiatan Belajar Mengajar (PKBM) Syifa di Solo, Jawa Tengah berupaya meningkatkan kompetensi para guru agar mampu menjawab tantangan di tengah ketatnya persaingan. Kepala Sekolah PKBM Syifa ...
Pemerintah Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, terus mengoptimalkan upaya penurunan angka kematian ibu dan angka kematian bayi (AKI/AKB) karena saat ini masih tergolong tinggi di wilayah ...
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) KRMT Wongsonegoro Semarang atau biasa disebut RSWN mewaspadai peningkatan pasien Demam Berdarah Dengue (DBD), terutama anak-anak, seiring pengaruh ...
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, melaporkan kasus kematian akibat Demam Berdarah Dengue (DBD) yang terjadi sejak awal Januari hingga 29 Februari 2024 didominasi ...