Kesehatan

Kapal RS Apung Laksamana Malahayati berlabuh di Pelabuhan Kendal

Kapal Rumah Sakit Terapung Laksamana Malahayati bersandar di Pelabuhan Kendal, Jawa Tengah, Selasa, untuk menyelenggarakan pemeriksaan kesehatan gratis selama dua hari ke depan. Kedatangan kapal ...

Jeli memilih bahan makanan sehat

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, mengajak masyarakat bisa lebih jeli memilih bahan makanan dan minuman yang sehat sebagai upaya menghindari zat makanan berbahaya yang akan ...

Lansia di Temanggung ikuti pemeriksaan fungsi dan gerak tubuh

Puluhan lansia di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, mengikuti pemeriksaan fungsi dan gerak tubuh di Pendopo Pengayoman setempat, yang diselenggarakan Ikatan Fisioterapi Indonesia Cabang Magelang, ...

Minyak ikan bagus untuk tumbuh kembang anak

Minyak ikan yang berasal dari saripati berbagai jenis ikan kaya asam lemak omega-3 seperti asam eicosapentaenoic (EPA) dan asam docosahexaenoic (DHA) penting untuk kebutuhan pertumbuhan, ...

Pemkot Pekalongan minta IBI bantu turunkan stunting

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, dalam rangkaian memperingati Hari Ulang Tahun Ke-72 Ikatan Bidan Indonesia meminta para bidan dapat andil menurunkan kasus stunting di daerah. Wali Kota ...

Praktisi kesehatan sebut pentingnya pijat untuk kurangi kolik bayi

Praktisi kesehatan dari Lahir Kembali Studio Bidan Niken Syafitri menyebut pentingnya pijat untuk mengurangi kolik pada bayi. "Banyak penyebab bayi yang baru lahir atau di bawah 12 bulan ...

Dokter sarankan masyarakat rutin cek kesehatan

Direktur Utama Rumah SakitTelogorejo Semarang dr.Alice Sutedjo Lisamenyarankan warga untuk rutin menjalani pengecekan kesehatan agar bisa mengetahui faktor-faktor risiko penyakit ...

Tim PPK Ormawa HMJK Unsoed gelar kegiatan pencegahan hipertensi

Tim Program Penguatan Kapasitas Organisasi Mahasiswa Himpunan Mahasiswa Jurusan Keperawatan (PPK Ormawa HMJK) Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto menggelar kegiatan "Kombinasi ...

Desa Colo jadi percontohan Program PESIAR

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Kudus, Jawa Tengah, menetapkan Desa Colo, Kecamatan Dawe, sebagai proyek percontohan Program Petakan, Sisir, Advokasi, Registrasi (PESIAR) ...

Ratusan obat tradisional tanpa izin edar dimusnahkan Loka POM Surakarta

Loka Pengawas Obat dan Makanan (POM) Kota Surakarta, Jawa Tengah. memusnahkan ratusan jenis obat tradisional tanpa izin edar di sejumlah daerah di Solo Raya. "Terkait obat yang ...