Politik Dan Hankam

Polda Jateng siap kawal Semen Gresik objek vital nasional

Polda Jawa Tengah(Jateng) menandatangani nota kesepahaman dengan PT Semen Gresik di Kabupaten Rembang untuk mengawal keamanan salah satu objek vital nasional tersebut, Kapolda Jawa Tengah ...

Pilkada Semarang, Demokrat usung Yoyok Sukawi

DPC Partai Demokrat Kota Semarang, Jawa Tengah mengusung kadernya, yakni AS Sukawijaya atau akrab disapa Yoyok Sukawi pada pemilihan wali kota dan wakil wali Kota Semarang 2024. Ketua DPC Partai ...

Gibran sambut usulan "Presidential Club", untuk wadahi masukan dari sesepuh

Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka menyatakan Presidential Clubdibentuk untuk mewadahi masukan dari para sesepuh/senior yang berpengalaman. "Saya kira bagus ya untuk ...

Bupati ajak masyarakat Purbalingga kawal Pilkada Serentak 2024

Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi mengajak masyarakat Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, untuk ikut mengawal serta menyukseskan Pilkada Serentak 2024 yang akan digelar pada tanggal 27 ...

Bawaslu Semarang kekurangan 26 anggota panwascam pilkada

Sebanyak 22 anggota panitia pengawas pemilu (panwaslu) kecamatan "existing" lolos atau memenuhi persyaratan menjadi calon Panwaslu Kecamatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Semarang ...

Partai Gerindra Jateng terbuka koalisi di pilkada

DPD Partai Gerindra Jawa Tengah masih melakukan penjajakan dengan partai politik (Parpol) lain untuk berkoalisi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jateng 2024. "Hingga kini, kami masih ...

Balon Pilkada Sragen mulai serap aspirasi masyarakat

Bakal calon peserta Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Sragen mulai menyerap aspirasi masyarakat, seperti yang dilakukan oleh Untung Wina Sukowati. Salah satu kelompok masyarakat yang ditemui ...

Bawaslu Kudus kekurangan anggota panwascam

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah kekurangan dan membutuhkan tambahan delapan personel baru untuk pengawas pemilutingkat kecamatan (panwascam), karena itu pendaftaran ...

DPC PKB Kudus buka penjaringan cabup, guru SMK ikut ambil formulir

Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, membuka penjaringan bakal calon bupati dan wakil bupati untuk diusung pada pemilihan kepala daerah (pilkada) ...

PPP Kudus buka penjaringan, klaim selalu menang tiap pilkada

DPC Partai Persatuan Pembangunan atau PPP Kudus, Jawa Tengah, resmi membuka penjaringan bakal calon bupati dan wakil bupati untuk diusung pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kudus ...