Top News

Peneliti BRIN dan Tiongkok eksplorasi kekayaan laut Palung Jawa

Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) meneliti keanekaragaman hayati di sekitar Palung Jawa untuk mengeksplorasi kekayaan biodiversitas laut dalam di perairan Indonesia tersebut. Salah ...

Prakiraan cuaca Jawa Tengah hari ini

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperingatkan hujan lebat yang dapat disertai petir atau kilat berpotensi turun pada sejumlah titik di delapan belas provinsi, Tanah ...

Prakiraan cuaca Semarang hari ini

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini hujan sedang hingga lebat disertai petir pada Sabtu, bagi sejumlah wilayah di Indonesia, yaitu Bangka Belitung, ...

Gempa Tuban ikut getarkan Semarang

Gempa bumi yang terjadi di Tuban, Jawa Timur, berkekuatan magnitudo 6,5, Jumat, sekitar pukul 16.00 WIB ternyata getarannya dirasakan hingga di Kota Semarang. Getaran gempa bumi yang cukup kencang ...

Getaran gempa Tuban terasa hingga di Keresidenan Pati

Getaran gempa di Kabupaten Tuban, Jawa Timur, dirasakan oleh masyarakat di kabupaten sekitar di wilayah Keresidenan Pati, mulai dari Kabupaten Rembang, Blora, hingga Kudus, Jumat. Menurut Ketua ...

Tanggul kiri Sungai Wulan yang jebol berhasil ditutup

Tanggul kiri Sungai Wulan di Desa Ketanjung, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Demak, yang jebol berhasil ditutup sehingga air sungai tidak lagi masuk ke permukiman warga. "Perbaikan tanggul ...

Dishub Jateng : 18,23 juta orang masuk Jateng selama Lebaran

Dinas Perhubungan Jawa Tengah memperkirakan jumlah pergerakan orang yang masuk dan melintas di wilayah provinsi tersebut mencapai 18,23 juta orang selama Lebaran 2024. Pelaksana Harian Kepala ...

Pemkot Surakarta bantah bangsal anak di RS penuh pasien DBD

Dinas Kesehatan Kota (DKK) Surakarta memastikan ketersediaan fasilitas rawat inap untuk pasien demam berdarah dengue (DBD) sebagai langkah antisipasi jika kasus DBDmelonjak. "Kalau ...

Vonis pembuat pabrik ekstasi di Semarang berujung kasasi ke MA

Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Tengah mengajukan kasasi ke Mahkamah Agung atas putusan banding dua terpidana kasus pabrik pembuat ekstasi di Kota Semarang, Aldina Rahmat Danny dan Muhammad ...

Sebagian daerah di Jateng yang terdampak banjir mulai surut

Penjabat Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana mengungkapkan bahwa sebagian kabupaten/kota di Provinsi Jawa Tengah yang terdampak banjir mulai surut, meskipun ada beberapa kabupaten yang intensitas ...