Kudus (ANTARA) - Puluhan pemilik perahu wisata yang melayani pengunjung di kawasan Bendungan Logung Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, sepakat menghentikan kegiatan wisata perahu menyusul adanya sosialisasi dari bupati setempat yang terjun langsung ke lapangan, Rabu (19/6).(VJ: Akhmad Nazaruddin)