Hukum Dan Kriminal

Kemenkum Jateng bertekad wujudkan birokrasi bersih, bebas KKN, dan melayani

Kantor Wilayah Kementerian Hukum Jawa Tengah menggelar penandatanganan Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas, Pakta Integritas, dan Perjanjian Kinerja Tahun 2025 di Aula Kresna Basudewa Kantor ...

Menteri Hukum terima penghargaan Tokoh Aspirasi Desa

Menteri Hukum (Menkum) Republik Indonesia Supratman Andi Agtasdinobatkan sebagai Tokoh Aspirasi Desa dengan kategori Penataan Regulasi Pembangunan Desa oleh organisasi Desa Bersatu pada ...

Polres Blora amankan 19 pelaku bentrokan dua ormas

Kepolisian Resort Blora, Jawa Tengah, mengamankan 19 orang yang diduga terlibat dalam bentrokan antara Organisasi Masyarakat (Ormas) Pemuda Pancasila dan Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB) Jaya ...

Jadi Ketua MPW Notaris Jateng, Heni langsung pimpin rapat gelar perkara

Majelis Pengawas Wilayah (MPW) Notaris Jawa Tengah hari ini, Rabu (15/1), menggelar pemilihan ketua bersama dengan para anggota yang terdiri dari unsur pemerintahan, notaris, dan akademisi, di Ruang ...

Kepala Kemenkum Jateng: Beda kementerian, sinergi harus tetap terjaga

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum (Kemenkum) Jawa TengahHeni Susila Wardoyo mengunjungi kegiatan donor darah dalam rangka memperingati Hari Bhakti Imigrasi (HBI) Ke-75, di Lobi Kanwil ...

Polda Jateng periksa 13 saksi kasus aniaya Darso

Polda Jawa Tengah telah memeriksa 13 saksi dalam penyelidikan kasus kematian Darso (43) warga Mijen, Kota Semarang, diduga akibat penganiayaan oleh oknum anggota Polresta Yogyakarta. Kabid Humas ...

Ada fakta baru kasus dugaan korupsi SIHT Kudus

Kejaksaan Negeri Kudus, Jawa Tengah, menemukan fakta baru dalam pengungkapan kasus dugaan korupsi pembangunan Sentra Industri Hasil Tembakau (SIHT) pada paket pekerjaan tanah uruk di Kabupaten ...

Ada dugaan korupsi pengelolaan Plaza Klaten, Kejati Jateng lakukan penyidikan

Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Tengah menyidik kasus dugaan korupsi pengelolaan bangunan Plaza Klaten dalam kurun waktu 2019 hingga 2023 yang merugikan keuangan negara sekitar Rp10,2 ...

Kemenkum Jateng minta PPAT berperan jamin kepastian hukum

Pejabat Kantor Wilayah Kementerian Hukum Jawa Tengah memenuhi undanganPengurus Wilayah (Pengwil) Jawa Tengah Ikatan Pejabat Pembuat Akta Tanah (IPPAT). Kehadiran pejabat KemenkumJateng ...

Kakanwil Kemenkum dan Kepala BNNP Jateng bahas pencegahan narkoba

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum Jawa TengahHeni Susila Wardoyo melakukan pertemuan dengan Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Jawa TengahAgus Rohmat di Kantor BNNP ...