Purwokerto (Antaranews Jateng) - Kantor Perwakilan Bank Indonesia bersama 32 perbankan melayani penukaran uang bersama dalam kegiatan bertemakan "Semarak Idul Fitri 1439 H - Rayakan Idul Fitri Bersama Keluarga dengan Uang Baru" di Gedung Bakorwil III Jawa Tengah, Purwokerto, 28 Mei hingga 7 Juni 2018. (VJ: Sumarwoto)