Pemerintah Kota (Pemkot) Pekalongan, Jawa Tengah, membuka layanan pemeriksaan kesehatan gratis pada warga, sekaligus sebagai upaya mendukung program unggulan Presiden Prabowo Subianto. Kepala ...
Pemerintah Kota (Pemkot) Pekalongan, Jawa Tengah, menginformasikan hingga Senin sebanyak 294 warga mengungsi karena tempat tinggal mereka masih dilanda banjir. "Saat inimereka mengungsi ...
Pemerintah Kabupaten Batang, Jawa Tengah, mengalokasikan dana pembangunan tiga jembatan senilai Rp17,5 miliar sebagai sarana penghubung untuk meningkatkan perekonomian warga. Penjabat Bupati ...
Museum Batik Pekalongan, Jawa Tengah, menampilkan 20 koleksi batik pilihan dalam pameran spesial bertajuk Lunar Festival yang berlangsung selama satu bulan pada Februari 2025. Kepala Museum Batik ...
Pemerintah Kabupaten Batang, Jawa Tengah membuka layanan pengecekan kondisi kesehatan bagi para pengemudi angkutan secara gratis sebagai upaya memberikan kepastian keselamatan para ...
Kepolisian Resor Batang, Jawa Tengahmelakukan kegiatan trauma healingbagiwarga terdampak bencana tanah longsor dan banjir bandang di Desa Surjo, Kecamatan Bawang. Kepala ...
Kejaksaan Negeri Batang, Jawa Tengah, telah mempersiapkan pelimpahan berkas kasus tindak pidana pemerasan kepada belasan kepala desa yang dilakukan oleh dua oknum wartawan, ke Pengadilan Negeri ...
Kantor Wilayah Kementerian Hukum Jawa Tengah bersama dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Pekalongan melakukan verifikasi kewarganegaraan terhadap seorang keturunan Tionghoa berinisial ...
Kepolisian Resor Batang, Jawa Tengah, melakukan pembatasan truk bersumbu tiga atau lebih melintasi jalur pantura, khusus dalam kota, sebagai langkah preventif untuk keselamatan pengguna jalan dan ...
Kepolisian Resor Pekalongan, Jawa Tengah, mengungkap kasus pembegalan pada pelajar dengan menggunakan pistol mainan, yang sempat viral di media sosial, serta mengamankan dua tersangka yaitu ...