Wakil Presiden Ma'ruf Amin menginginkan seluruh perusahaan daerah air minum (PDAM) di Indonesia bisa menyediakan air minum sehat, air bersih yang aman dan memenuhi syarat untuk ...
Dua kelompok massa yang sempat terlibat aksi tawuran di wilayah Kota Yogyakarta pada Minggu malam (4/6) sepakat berdamai. Kesepakatan itu disampaikan perwakilan pengurus Persaudaraan Setia Hati ...
Kepolisian Daerah Istimewa Yogyakarta memastikan tidak ada korban jiwa dalam aksi tawuran dua kelompok massa yang terjadi di sejumlah titik, Kota Yogyakarta, Minggu (4/6) malam. "Korban jiwa ...
Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melakukan kerja sama dengan Korea Selatan untuk mengembangkan teknologi pengelolaan sampah ramah lingkungan. Hal tersebut ...
Angkatan Laut (AL) dari 36 negara memeriahkan pembukaan latihan bertaraf internasional Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2023 di Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), dengan mengusung ...
Bakal calon presiden dari PDI Perjuangan Ganjar Pranowo mengucapkan belasungkawa atas meninggalnya ayah mertua Ketua DPR RI Puan Maharani, Bambang Sukmonohadi, yang berpulang pada Jumat (2/6) ...
Sebanyak 1.897 jemaah haji Indonesia yang tergabung dalam lima kloter yang diberangkatkan perdana dari Madinah telah sampai ke Mekkah. Ketua Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi ...
Aktivitas erupsi IleLewotolokatau IleApe di wilayah Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur, menunjukkan penurunan menurut laporan petugas pos pengamatan gunung api di ...
Komisi Pemberantasan Korupsi menyita satu unit motor gede (moge) serta rumah dan mobil sebagai bagian dari penyidikan kasus dugaan korupsi mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Rafael Alun ...
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi 1444 H/2023 M terus berupaya meningkatkan kualitas layanan bagi jamaah haji Indonesia, salah satunya dengan memberikan empat tambahan layanan baru ...