Mercedes-Benz Siapkan C-Class "Entry Level"
Selasa, 7 April 2015 14:12 WIB
(ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari)
Menurut laman Inautonews, mobil yang akan tersedia Juni itu, hadir dalam bentuk sedan atau wagon. Untuk varian sedan, pembeli dapat memilikinya dengan membayar 31.683 euro, sementara model wagon dihargai 33.349 euro.
Mercedes-Benz C160 akan menggunakan mesin 1.6 liter empat silinder yang menjadikannya lebih bertenaga dari pada mobil entry level sebelumnya.
Mesin ini mampu menghasilkan 129 tenaga kuda (95 kW) atau meningkat 27 tenaga kuda (20 kW) dibandingkan model C180.
Detail lainnya belum diketahui, namun sepertinya tidak ada perubahan drastis jika disandingkan dengan varian entry level sebelumnya karena masih di bawah nama C-Class.
Mercedes-Benz C160 akan menggunakan mesin 1.6 liter empat silinder yang menjadikannya lebih bertenaga dari pada mobil entry level sebelumnya.
Mesin ini mampu menghasilkan 129 tenaga kuda (95 kW) atau meningkat 27 tenaga kuda (20 kW) dibandingkan model C180.
Detail lainnya belum diketahui, namun sepertinya tidak ada perubahan drastis jika disandingkan dengan varian entry level sebelumnya karena masih di bawah nama C-Class.
Pewarta : -
Editor : Mahmudah
Copyright © ANTARA 2024
Terkait
Terpopuler - OTOMOTIF
Lihat Juga
Nissan Perkirakan Laba Operasional Turun Setelah Ada Skandal "Inspeksi"
09 November 2017 14:44 WIB, 2017
Inilah Mitsubishi Punya 11 Model Baru, Dikeluarkan Bertahap Sampai 2020
05 November 2017 8:48 WIB, 2017
Pertama Kali di Dunia, Ferrari Perkenalkan FXX-K Evo, yang Produksinya Terbatas
02 November 2017 12:10 WIB, 2017
Banyak Model Baru oleh Manufaktur Mobil, Permintaan LGCC jadi Menguat di Indonesia
02 November 2017 12:04 WIB, 2017
Mitsubishi Memperkenalkan Eclipse Cross sebagai Model Global Pertama
02 November 2017 10:12 WIB, 2017