Etalase Halal

Baznas Siak luncurkan Z Chicken di tiap kampung

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Siak meluncurkan 100 Gerobak Ayam Goreng bernama "Z-Chicken" untuk masing-masing kampung/desa di daerah setempat untuk mendorong usaha mikro ...

Unit Usaha Syariah BRK kembali raih penghargaan nasional

Prestasi membanggakan kembali diraih bank berlogo tiga layar terkembang atau Bank Riau Kepri. Kali ini penghargaan peringkat III kategori Unit Usaha Syariah Bank Umum Konvensional, Aset Rp5 triliun ...

Wabup Meranti harap sagu menusantara, bisa jadi obat maag dan jantung

Wakil Bupati Kepulauan Meranti AKBP (Purn)Asmar menghadiri Apkasi Otonomi Expo 2021 di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (20/10). Dalam ekspo yang menampilkan berbagai produk khas ...

Menperin Agus Gumiwang nilai batik Indonesia sebagai kekayaan luar biasa

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menilai batik karya perajin di Indonesia sebagai kekayaan luar biasa yang kualitasnya tidak tertandingi batik impor. "Desainnya jauh lebih ...

BNI bukukan jumlah Agen46 tumbuh 18,15 persen pada April 2021

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbkatau yang dikenal BNI mencatat pertumbuhan jumlah Agen Lakupandai (Agen46) sebesar 18,15 persen (yoy) pada April 2021 sebanyak 156.460 dibandingkan periode ...

Bank Riau Kepri menjadi bank syariah tahun depan

Bank Riau Kepri (BRK) ditargetkan segera berubah menjadi bank syariah pada tahun depan seiring semakin matangnya persiapan bank milik pemerintah daerah itu. Direktur Utama Bank Riau Kepri Andi ...

Global Qurban ACT melayani konsultasi kurban

Yayasan sosial Aksi Cepat Tanggap melalui Global Qurban melayani konsultasi kurban bagi masyarakat sehingga mendekatkan pelayanan. "Di Qurban Care Line, masyarakat yang akan berkurban bisa ...

Normal baru adalah peluang bagi UMKM untuk "go digital"

Salah satu hikmah yang dapat dipetik dari wabahcoronavirus disease (COVID-19) adalah digitalisasi terbukti ikut menentukan ketahanan dan keberlangsungan roda ekonomi. Ketika pusat perbelanjaan ...

Global Qurban - ACT ajak masyarakat Riau jadi agen kurban

Peluang untuk mendapatkan penghasilan tambahan yang sekaligus juga berburu pahala saat ini terbuka lebar, khususnya di wilayah Pekanbaru dan sekitarnya. "Inilah saatnya bergabung menjadi agen ...

Dompet Dhuafa siapkan digitalisasi zakat cegah penularan Virus Corona

Lembaga kemanusiaan Dompet Dhuafa sedang menyiapkan platform layanan zakat fitrah secara daring guna mendukung upaya pencegahan wabah COVID-19. "Dompet Dhuafa menjalin kerja sama dengan ...