Regional

Presiden Prabowo Subianto buka pameran alutsista Indo Defence di Jiexpo Kemayoran

Presiden Prabowo Subianto resmi membuka pameran alat utama sistem senjata (alutsista) dan alat pertahanan keamanan Indo Defence, Indo Marine, dan Indo Aerospace di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, ...

Produk plastik Indonesia berhasil bukukan transaksi Rp24 miliar di Taiwan

Kementerian Perdagangan (Kemendag) melalui Kantor Dagang dan Ekonomi Indonesia (KDEI) Taipei di Taiwan menyebut, produk plastik Indonesia membukukan transaksi potensial dan riil sebesar 1,52 juta ...

Sebelas haji asal NTB meninggal di Tanah Suci, Arab Saudi

Kasubag Umum dan Humas Kanwil Kementerian Agama Nusa Tenggara Barat (NTB) Karya Gunawan menyatakan bahwa jamaah haji asal provinsi itu yang meninggal di Tanah Suci, Arab Saudi bertambah menjadi 11 ...

IHSG Bursa Efek Indonesia Selasa dibuka menguat 23,43 poin

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa pagi, dibuka menguat 23,43 poin atau 0,33 persen ke posisi 7.136,86. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 ...

MITI minta pemerintah tindak tegas tambang nikel yang rusak lingkungan di Raja Ampat

Pembina Masyarakat Ilmuwan dan Teknolog Indonesia (MITI) Mulyanto meminta pemerintah menindak tegas tambang-tambang nikel yang diduga merusak lingkungan di Raja Ampat, Papua Barat ...

Harga emas Antam hari ini stabil di angka Rp1,904 juta/gram

Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Senin (9/6) tetap dibanderol Rp1.904.000 per gram, stabil sejak dua hari sebelumnya. Adapun harga jual kembali (buyback) emas batangan turut ...

Pemkot Jakut pastikan tangani secara cepat ribuan korban kebakaran Kapuk Muara

Pemerintah Kota Jakarta Utara (Pemkot Jakut) memastikan penanganan secara cepat terhadap ribuan korban terdampak kebakaran di Kampung Rawa Indah, Kelurahan Kapuk Muara, Jakarta Utara, baik pemadaman ...

APPSI merasa naik kelas usai Presiden Prabowo borong hampir seribu ekor sapi

Ketua Dewan Pembina Asosiasi Peternak dan Penggemuk Sapi Indonesia (APPSI) Ahmad Muzani mengatakan bahwa para peternak sapi merasa naik kelas setelah Presiden Prabowo Subianto membeli hampir seribu ...

PT Pelindo Solusi Logistik perkuat komitmen hijau lewat Program Tanam Pohon Green Belt

PT Pelindo Solusi Logistik (SPSL) melaksanakan Program Tanam Pohon Green Belt sebanyak 5.000 bibit pohon di area layanan SPSL Group di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang dan di kawasan Pantai Sri ...

Celios sarankan agar Koperasi Desa Merah Putih gunakan skema blended finance

Center of Economic and Law Studies (Celios) menyarankan koperasi desa atau kopdes merah putih mengadopsi skema pembiayaan blended finance alih-alih pinjaman dari bank Himpunan Bank Milik Negara ...