EKONOMI

Dirut KAI pastikan kesiapan hadapi angkutan Nataru

Direktur Utama (Dirut) PT KAI Didiek Hartantyo memastikan kesiapan moda transportasi kereta api untuk melayani penumpang saat masa angkutan libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025. Didiek melakukan ...

Semen Gresik borong tujuh penghargaan di ajang inovasi bergengsi

PT Semen Gresik kembali mencatatkan prestasi gemilang dalam ajang inovasi bergengsi Temu Karya Mutu dan Produktivitas Nasional (TKMPN) XXVIII 2024 yang diselenggarakan di Bali pada2 – 6 ...

Bank Jateng aktifkan 34 QRIS Puskesmas di Klaten

Bank Jateng Cabang Klaten mendukung gerakan non-tunai dengan cara melakukan aktivasi QRIS di 34 Puskesmas wilayah Kabupaten Klaten, Rabu (20/11/2024), bertempat di Aula Megantara Dinas Kesehatan ...

Berkat JKN, Erna dapat fokus kesehatan tanpa dibebani biaya cuci darah

Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) benyak memberikan dampak positif yang nyata bagi masyarakat Indonesia. Komitmen dan transformasi mutu layanan hadir demi memberikan pelayanan ...

MyRepublic perluas jaringan ke 12 area baru, empat di Jateng

Penyedia layanan internet dan TV berlangganan, MyRepublic memperluas jangkauan jaringan ke 12 area baru di berbagai wilayah di Indonesia, termasuk Jawa Tengah. Chief Sales and Marketing Officer ...

Telkomsel perluas jaringan 5G di Jabodetabek

Jaringan Telkomsel dengan Hyper 5G kini telah mencakup sejumlah rute strategis di Jakarta dan sekitarnya, dengan total lebih dari 1.400 BTS 5G tersebar di 56 kota/kabupaten di seluruh ...

PLN Icon Plus perbaiki kabel fiber optik di Jalan Raya Demak-Kudus

PLN Icon Plus SBU Regional Jawa Bagian Tengah menerima laporan kabel fiber optik di Jalan Raya Demak-Kudus yang mengalami putus akibat tertimpa ranting pohon dan tertutup semak belukar. Gangguan ini ...

Emas Antam Selasa naik Rp14.000/gram

Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Selasa, naik Rp14.000 dari hari sebelumnya yang sebesar Rp1.503.000 per gram, sehingga harga emas per gram kini dibanderol Rp1.517.000 per ...

PLN pastikan kesiapan infrastruktur layanan kelistrikan andal jelang Nataru

PT PLN (Persero) menjelang perayaan hari besar Natal 2024 dan pergantian tahun ke 2025 memastikan kesiapan layanan kelistrikan secara menyeluruh. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo membeberkan ...

Pemkot Pekalongan: Nilai transaksi PBN 2024 capai Rp1,3 miliar

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, menginformasikan bahwa nilai transaksi pada kegiatan Pekan Batik Nusantara 2024 yang diselenggarakan mulai 4-8 Desember 2024 ini mencapai Rp1,3 ...