EKONOMI

Pentingnya content planning di era pemasaran digital

Di era pemasaran digital seperti sekarang ini, konten berperan penting sebagai salah satu strategi untuk menggaet target market agar tertarik dengan jasa atau produk yang ditawarkan, terlebih bagi ...

Bulog Banyumas kebut pengadaan beras untuk bantuan pangan

Perum Bulog Cabang Banyumas mengebut pengadaan beras untuk memenuhi kebutuhan penyaluran bantuan pangan bagi 692.844 keluarga penerima manfaat (KPM) di wilayah eks Keresidenan Banyumas yang meliputi ...

Bulog Surakarta terus serap untuk jaga stok beras aman

Perum Bulog Kantor Cabang Kota Surakarta, Jawa Tengah terus melakukan penyerapan gabah hasil panen para petani untuk meningkatkan dan menjaga stok beras di wilayah Solo Raya hingga saat ini, tetap ...

Pertamina Patra Niaga diganjar penghargaan Kementerian Kelautan dan Perikanan

Pertamina Patra Niaga terus berperan aktif mematuhi penyelenggaraan Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Laut (KKPRL) yang ditetapkan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Republik Indonesia ...

Bulog salurkan 594,7 ton beras SPHP ke pasar tradisional di Kudus

Perum Bulog Cabang Pati, Jawa Tengah, mencatat sejak Januari hingga 26 April 2024, telah menyalurkan beras berlabel Stabilitas Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) ke semua pasar tradisional di Kabupaten ...

DJP Jateng I dan Pemkab Blora bahas kerja sama OP4D

Pemerintah Kabupaten Blora melakukan pembahasan awal kerja sama terkait Optimalisasi Pemungutan Pajak Pusat dan Pajak Daerah (OP4D) dengan Kantor Wilayah (Kanwil) DJP Jawa Tengah I di Ruang Rapat ...

Pemkab Grobogan dan DJP Jateng I sepakat jalin kerja sama OP4D

Kantor Wilayah (Kanwil) DJP Jawa Tengah I melaksanakan koordinasi dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Grobogan di Kantor Pelayanan, Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan (KP2KP) Purwodadi (Kamis, ...

Harga emas Antam turun tipis hari ini

Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) yang dipantau dari laman Logam Mulia, Senin pagi, turun sebesar Rp1.000 per gram, sehingga menjadi Rp1.325.000 per gram. Sebelumnya, harga emas ...

Adi Soemarmo tetap layani penerbangan haji meski tak jadi bandara internasional

Adi Soemarmo Solo memastikan tetap melayani penerbangan haji meski tidak lagi menjadi bandara internasional menyusul keluarnya Keputusan Menteri Perhubungan Nomor 31/2024 (KM 31/2004) tentang ...

PLN Icon Plus sukses gelar EV Journey Experience

Mandalika Tanpa Hambatan. Sebanyak 27 peserta EV Journey Experience Jakarta-Mandalika telah tiba di Mandalika, Lombok, Nusa ...