Banyumas

Cilacap banjir, 3.206 jiwa terdampak di enam desa

Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cilacap Budi Setyawan mengatakan 1.110 keluarga yang terdiri atas 3.206 jiwa terdampak banjir yang melanda ...

Jaga kondusivitas hingga seluruh tahapan Pilkada Banyumas selesai

Penjabat (Pj) Bupati Banyumas Iwanuddin Iskandar mengajak semua pihak untuk tetap menjaga stabilitas dan kondusivitas hingga seluruh tahapan Pilkada serentak 2024 di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, ...

Warga Cilacap waspadai dampak hujan lebat

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengimbau warga Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, agar mewaspadai dampak hujan lebat pada tanggal 3-4 Desember 2024. "Berdasarkan prakiraan ...

Dinas: Objek wisata di Banyumas bersiap sambut liburan akhir tahun

Kepala Bidang Pariwisata Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) Kabupaten Banyumas Wardoyo mengatakan pengelola objek wisata di Banyumas, Jawa Tengah, mulai bersiap untuk ...

Dua rumah warga Karangsari Banyumas terancam terkena longsor

Dua rumah warga di Desa Karangsari RT 05 RW 02, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah terancam longsor akibat hujan lebat yang terjadi sejak Minggu (1/12) hingga Senin pagi. Saat dihubungi dari ...

BPBD Banyumas dirikan pos lapangan tangani banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, mendirikan dua pos lapangan untuk menangani bencana banjir yang menggenangi sejumlah desa di wilayah ...

Partai Golkar Brebes tegaskan komitmen kawal kebijakan Mitha-Wurja

Dewan Pimpinan Daerah Partai Golkar Kabupaten Brebes menegaskan komitmen untuk mengawal kebijakan pasangan calon tunggal Bupati dan Wakil Brebes, Paramitha Widya Kusuma-Wurja (Mitha-Wurja) yang ...

Tersangka pengedar sabu terancam hukuman penjara seumur hidup

Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Kepolisian Resor Kota (Polresta) Banyumas menetapkan seorang tersangka dalam kasus peredaran narkotika jenis sabu di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, dengan ...

Kilang Cilacap raih penghargaan tertinggi di ICA ISDA 2024 berkat Kampung Berkualitas "GADIS"

Kilang Pertamina Internasional (KPI) RU IV Cilacap kembali mencetak prestasi dengan meraih penghargaan tertinggi Indonesia CSR Awards dan Indonesian SDG’s Awards (ICA ISDA) 2024 kategori ...

Unsoed-UHB bantu petani Desa Winduaji melalui budi daya jamur untuk atasi stunting dan kemiskinan

Desa Winduaji, Kecamatan Paguyangan, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, kembali menjadi fokus perhatian dalam program Kolaborasi Bersama Membangun Masyarakat (Kosabangsa) yang melibatkan Universitas ...